Setelah 20 Tahun Berpisah, Alumni SMPN 1 Gondang Tahun Pelajaran 1997/1998 Akan Adakan Reuni Perdana Tahun 2018

Tak terasa, waktu sudah berlalu selama 20 tahun sejak lulus / tamat bersama di tahun pelajaran 1997/1998, pada tahun 2018 ini para alumni SMPN 1 Gondang yang pada saat itu masih bernama SMPN 2 Bubulan ini akan ada rencana reuni untuk yang pertama kalinya bagi seluruh alumni yang...

Arti dan Makna Logo / Lambang Daerah Kabupaten Bojonegoro Provinsi Jawa Timur

Bojonegoroselatan - Kabupaten Bojonegoro adalah sebuah kabupaten di Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Ibu kotanya adalah Bojonegoro. Kabupaten ini berbatasan dengan Kabupaten Tuban di utara, Kabupaten Lamongan di timur, Kabupaten Nganjuk, Kabupaten Madiun, dan Kabupaten Ngawi di selatan,...

Daftar Nama Bupati Bojonegoro Dari Jaman Dulu Sebelum Kemerdekaan sampai Dengan Sekarang

Bojonegoroselatan - Masa kehidupan sejarah Indonesia Kuno ditandai oleh pengaruh kuat kebudayaan Hindu yang datang dari India sejak Abad I. Hingga abad ke-16, Bojonegoro termasuk wilayah kekuasaan Majapahit.  Seiring dengan berdirinya Kesultanan Demak pada abad ke-16, Bojonegoro...

Wisata Alam Banyu Wedang di Desa Jari Kecamatan Gondang Kabupaten Bojonegoro Jawa Timur

Tempat yang satu ini, kalau tidak mandi di sana rasanya rugi, karena di Banyu Wedang ini ada air hangat yang bisa menyegarkan tubuh serta baik untuk membantu dalam upaya penyembuhan khususnya pada beberapa penyakit kulit. Arti dari Banyu Wedang sendiri dalam Bahasa Indonesia...

Wisata Alam Watu Gandul di Desa Sambongrejo Kecamatan Gondang Kabupaten Bojonegoro Jawa Timur

Bojonegoroselatan.com - Kabupaten Bojonegoro ternyata memiliki banyak potensi wisata alam yang menakjubkan. Selain bukit cinta di puncak Gunung Pandan wilayah kecamatan Sekar, ditemukan lagi tempat yang keindahan alamnya begitu mempesona. Tempat itu dikenal dengan nama Watu Gandul...

Tempat Rekreasi / Wisata Waduk Pacal di Kabupaten Bojonegoro Jawa Timur

Bojonegoroselatan.com – Waduk Pacal yang berada di 35 Km selatan wilayah Bojonegoro ini, merupakan bangunan peninggalan Belanda yang di bangun sejak 1924 dan diresmikan pada tahun 1933 dan termasuk salah satu bangunan bersejarah berukuran raksasa yang masih berfungsi hingga kini....

Tempat Rekreasi / Wisata Indah Kayangan Api di Kabupaten Bojonegoro Jawa Timur

Bojonegoroselatan.com – Kayangan Api adalah berupa sumber api abadi yang tak kunjung padam yang terletak pada kawasan hutan lindung di Desa Sendangharjo, Kecamatan Ngasem, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur. Kompleks Kayangan Api merupakan fenomena geologi alam berupa keluarnya...